Babinsa Sempor Bantu Pembangunan Masjid Di Watu Lawang 

    Babinsa Sempor Bantu Pembangunan Masjid Di Watu Lawang 
    Bamin Bhakti TNI Koramil  03/ Sempor mengikuti pelaksanaan kegiatan karya bhakti pemadatan tanah di wilayah desa Watulawang

    KEBUMEN - Bamin Bhakti TNI Koramil  03/ Sempor mengikuti pelaksanaan kegiatan karya bhakti pemadatan tanah di wilayah desa Watulawang Kecamatan Pejagoan Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Tengah, Selasa, (6/12/2022)

    Kegiatan yang diawali dengan Do'a apel pagi dan pengecekan personel dihalaman balai desa Watulawang ini diikuti oleh perwakilan Babinsa Koramil 01 s.d Koramil 22 serta ditambah  dan jajaran Pos Ramil dibawah Kodim 0709/KBM 

    Dalam pelaksanaannya yang didampingi Babinsa setempat Sertu Sukamto,  anggota Koramil jajaran Kodim Kebumen tersebut dengan penuh semangat kebersamaan walau menggunakan peralatan yang sederhana dan medan yang terjal melaksanakan pemadatan tanah yang nantinya akan dibangun Masjid. 

    Usai kegiatan Serma Haryanto menyampaikan, " Pelihara dan Tingkatkan terus Kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Karena itu adalah urat nadi sistem Pertahanan Semesta, harus disadari bahwa TNI berasal dari Rakyat, berjuang bersama-sama Rakyat dan demi kepentingan Rakyat, " ucap Haryanto.

    Redaksi: Pendim 0709/Kebumen

    kebumen jateng
    Nurfaizin

    Nurfaizin

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil Sempor Dampingi Pendistribusian...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Sempor Gotongroyong Pembersihan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    24 Personel Satgas Penanggulangan Bencana Tiba di Davao Filipina
    Panglima TNI Tinjau Gelar Bekal Kaporlap dan Kapsatlap Satgas Opsdagri Tahun 2025
    Satuan Jajaran Korem 012/TU Perkenalkan Matematika Dasar Metode Gasing di SD
    Wujud Nyata Komitmen Satgas TMMD Ke-122, Pembuatan Jalan Capai 100 Persen dan Siap Diresmikan
    Hendri Kampai: Kampung Tematik Produktif, Langkah Menuju Kemandirian Ekonomi Nasional

    Ikuti Kami